Di Gi Charat adalah serangkaian cerita berdurasi pendek yang dibuat sebagai iklan komersil untuk sebuah toko dengan nama “Digital Gamers” . Seorang Putri bernama Dejiko dari Di Gi Charat datang dari planet tersebut hanya menggunakan topi kucing dan pakaian biasa , dia ingin menyamar dan melihat kehidupan disana . Sayangnya dia datang tidak membawa uang sama sekali, hanya penjaga Gema dan temannya Petite Charat . Untungnya ketiganya menemukan manajer toko Gamers yang menawari mereka rumah jika mereka bekerja di toko nya . Namun Di Gi Charat adalah gadis muda yang egois yang ingin selalu di manja .
Serial ini mengikuti Dejiko , putri planet DiGi Charat dan teman-temannya Puchiko dan Gema , Serta saingan abadinya Dejiko, Rabi~en~Rose . Mereka berusaha bersaing dalam satu sama lain di dunia digital .
Japanese: デ・ジ・キャラット
Genre : Comedy, Fantasy, Sci-Fi
Seasons : Fall 1999
Producers: Broccoli
Type: TV Series
Status: Completed
Total Episode: 16
Score: 6.87
Duration: 4 min. per ep.
Released on: Nov 30, 1999
Versi Lengkapnya : Di Gi Charat Nyo
Anime Seblumnya : Panyo Panyo Di Gi Charat
[…] Cerita utama : Di Gi Charat […]
[…] Anime Selanjutnya : Di Gi Charat […]